Rabu, 21 Februari 2018

Anti Fog Helm - Anti Embun Helm Cara Aman Agar Helm Tidak Berembun Saat Hujan atau Gerimis





1414632_1d85d1a9-684a-4fb9-af43-b2ca9229d6c8



Menggunakan helm saat berkendara merupakan salah satu hal yang wajib dilakukan. Helm merupakan perlengkapan berkendara yang akan menjaga bagian kepala Anda dari benturan apabila terjadi kecelakaan. Pasalnya sudah banyak orang yang harus mengalami cidera berat akibat terjatuh pada saat tidak menggunakan helm dalam berkendara motor.


Helm juga membutuhkan perawatan yang cukup baik agar bisa selalu diandalkan ketika akan berkendara. Salah satu hal yang paling penting adalah penggunaan anti fog helm ini. Anti fog helm atau anti embun pada helm ini akan menjaga helm Anda agar tidak berkabut pada saat melewati daerah berkabut atau pada saat hujan turun.


Anti fog visor ini sangatlah penting untuk Anda gunakan agar Anda dapat melihat dengan jelas tanpa kabut yang menghalangi pandangan saat berkendara. Kabut akan membahayakan para pengendara apabila mereka tidak hati-hati. Sebagai solusinya, Anda bisa menggunakan anti fog helm ini pada helm Anda.


Anti embun helm ini dapat Anda gunakan pada helm NHK GP1000 dan NHK RX9. Yang mana anti fog ini telah di didesign dengan teknologi anti air sehingga akan memudahkan Anda berkendara pada saat hujan atau gerimis turun.


Anti kabut helm ini telah banyak digunakan diseluruh dunia dengan sistem pengamanan ganda yang diciptakan dengan seal atau segel silikon. Sangat mudah dipasang pada helm Anda. Anti embun helm ini sangat cocok untuk Anda yang suka bepergian jauh dengan berkendara motor.
pinlock-helm


Spesifikasi :


– Menjaga helm agar tidak berembun


– Mudah dipasang pada helm


– Menggunakan sistem pengamanan ganda dari silikon


– Di design dengan teknologi anti air


– Berkendara jadi lebih aman


– Pandangan akan tetap jelas meskipun saat hujan/gerimis







Info dan pemesanan, kunjungi: Anti Fog Helm - Anti Embun Helm Cara Aman Agar Helm Tidak Berembun Saat Hujan atau Gerimis

Toko Online Surabaya

anti embun helm, anti fog helm, anti fog visor

Tidak ada komentar:

Posting Komentar